Smartphone Quad Core Laku 40 Juta Unit Di Tahun 2012

PukiTech - Seperti yang kita ketahui hampir dari produk terbaru sekarang rata-rata menggunakan chip dari prosesor Quad-Core. Dari sinilah produk smartphone yang memakai chip dari prosesor Quad-Core mengalami peningkatan pesat dalam penjualan. Hal tersebut dikuatkan atas pengungkapan sebuah catatan peneliti pasar Berg Insights, yang menjelaskan bahwa pada tahun 2012 yang lalu, penjualan smartphone Quad-Core mencapai 40 Juta unit.

Smartphone
Source Picture BGR
Sebagaimana faktanya, dari data Berg Insight menyatakan total penjualan smartphone pada tahun 2012 sebanyak 690 juta unit yang kebanyakan terjual di model high End dengan kisaran harga lebih dari $ 535 (Rp 5 juta-an) dan di model Low End dengan kisaran harga kurang dari $ 134 (Rp 1,3 juta-an). Dengan jumlah tesebut, total penjualan smarthphone mengalami peningkatan pesat dibandingkan dengan total penjualan ditahun lalu yang hanya meraut sebanyak 470 juta unit.

Bukan hanya itu saja, penjualan ponsel high end juga pernah mengalami peningkatan di tahun 2012 dari total 150 juta menjadi 250 juta per unitnya.

Pada tahun 2013 ini diprediksi penjualan smartphone akan mengalami peningkatan pada model high end dimana kebanyakan ponsel kelas menengah dan kelas bawah sekarang mengusung prosesor Quad-Core menurut pengungkapan dari Berg Insight. Tanpa terkecuali, penjualan handphone Quad-Core di Indonesia juga ikut mendukung.


Source : BeritaTeknologi


Smartphone Quad Core Laku 40 Juta Unit Di Tahun 2012 9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Share 'Smartphone Quad Core Laku 40 Juta Unit Di Tahun 2012' On ...

Ditulis oleh: pukitech - Tuesday, June 25, 2013

Belum ada komentar untuk "Smartphone Quad Core Laku 40 Juta Unit Di Tahun 2012"

Post a Comment